Puisi Pengetahuan
Sajak Pengetahuan
Semburat cahaya membangunkannya saat lelap
Nampak seorang lelah setelah mengeja
Menghafal banyaknya kosakata tak putus asa
Beri otaknya sedikit ilmu, tak banyak mencela
Tutur kata teratur hingga kelu lidahnya giat belajar
Tumpukan buku bukan lagi jadi beban
Ratusan lembar kertas pun banyak yang koyak
Mungkin ia terlalu bersemangat memuja
hingga telah tertanam utuh di dalam pikiran
Apa yang menjadi dasar pengetahuan
Bukankah ilmu itu wajib hukumnya tuk dipahami?
Setiap insan berhak mencerna dan mempelajari
Tak sepantasnya bersembunyi dibalik teknologi
Tapi tak sewajarnya melupakan rancangan ilmu ini
Dalih-dalih pendidikan tak boleh menyendiri
tanpa adanya sang pengendali
Semburat cahaya membangunkannya saat lelap
Nampak seorang lelah setelah mengeja
Menghafal banyaknya kosakata tak putus asa
Beri otaknya sedikit ilmu, tak banyak mencela
Tutur kata teratur hingga kelu lidahnya giat belajar
Tumpukan buku bukan lagi jadi beban
Ratusan lembar kertas pun banyak yang koyak
Mungkin ia terlalu bersemangat memuja
hingga telah tertanam utuh di dalam pikiran
Apa yang menjadi dasar pengetahuan
Bukankah ilmu itu wajib hukumnya tuk dipahami?
Setiap insan berhak mencerna dan mempelajari
Tak sepantasnya bersembunyi dibalik teknologi
Tapi tak sewajarnya melupakan rancangan ilmu ini
Dalih-dalih pendidikan tak boleh menyendiri
tanpa adanya sang pengendali
Comments